Penyakit Jantung Dapat Dihindari Memakan Satu Telur Tiap Hari ?


Penyebab utama kematian warga dunia nomer satu ialah dari penyakit jantung. Amerika sendiri tercatat menewaskan warganya sekitar 610.000 setiap tahun.


Memang sangat mematikan penyakit jantung ini dapat menyerang siapa saja, tak mengenal umur atau jenis kelamin.

Banyak sekali metode pola hidup sehat diciptakan supaya terhindar dari penyakit ini. Dan diet merupakan salah satunya.

Menjalani diet menghindari beberapa makanan serta dapat menyebabkan penyakit ini disinyalir menjauh adalah jalan terbaik.

Mulai dari makanan tertentu antar lain sayuran, gandum utuh, ikan berminyak bisa menghindari kita dari risiko penyakit jantung. Bagaimana kalau telur?

Berdasarkan hasil penelitian dilakukan pada setengah juta orang dewasa di negeri tirai bambu, membuktikan mengkonsumsi satu telur sehari bisa mengurangi risiko jantung maupun stroke. Hasil penelitian ini pun dipublish ke dalam jurnal kesehatan Heart.

Semenjak hasil penelitian telah dipublish memunculkan reaksi dari berbagai ahli kesehatan lainnya.

Para ahli mendesak penelitian ini dilakukan lebih lanjut lagi. Maupun peserta studi penelitian itu memakan satu telur sehari, dapat memiliki risiko terkena penyakit jantung iskemik (kerusakan pada pembuluh darah utama jantung) 12% lebih rendah dibanding mereka tak rutin makan telur, bahkan tak pernah makan telur sama sekali.

Peserta penelitian rata - rata telah berumur 50 tahun ke atas. Mereka juga menjalankan penelitian selama sembilan tahun.

Selesei sudah ringkasan tentang "penyakit jantung dapat dihindari hanya memakan satu telur tiap hari" walau hasil ini pun pro kontra namun telur juga banyak sekali manfaat nya. Semoga hal ini bisa bermanfaat share jika anda suka artikel kami.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Masukkan Komentar di bawah